Masih membahas tentang Itihasa Ayurveda. Bahasan kali ini adalah tentang Astangga Hridaya. Sebelumnya sudah saya tuliskan tentang Astangga Samgraha. Sama halnya dengan Astangga Samgraha, Astangga Hridaya juga ditulis oleh Vagbhata. Isi dari Astangga Hridaya mirip dengan isi Astangga Samgraha. Jadi muncul pertanyaan, mengapa Vagbhata menulis dua risalah yang isinya mirip?
Susruta Samhita
Gambar dari pparihar.com |
Pada postingan kali ini kembali membahas tentang Brihat Trayi. Sebelumnya sudah saya tuliskan tentang Caraka Samhita dan Astangga Samgraha. Nah kali ini bahasannya adalah Susruta Samhita.
Susruta Samhita
adalah salah satu samhita yang sangat populer di dalam Ayurveda, karena secara
khusus Susruta Samhita membahas tentang pengobatan pasien dengan cara operasi.
Susruta Samhita ditulis oleh Susruta, namun kemudian diedit oleh Nagarjuna.
Mengenal Konsep Rasa dalam Ayurveda
Pernah tidak anda
membayangkan jika makanan yang anda makan sehari-hari tidak memiliki rasa? Tentu
akan membuat anda tidak bisa membedakan mana makanan yang enak dan mana makanan
yang tidak enak.
Beruntung kita
dikaruniai lidah yang mampu mengecap berbagai rasa dan dikaruniai berbagai
makanan yang memilki rasa yang berbeda-beda, sehingga hidup menjadi lebih
indah.
Langganan:
Postingan (Atom)
Peran Rempah-rempah Dalam Pengobatan Ayurveda
Mungkin rempah-rempah tidak asing bagi Anda. Sebagai bangsa yang kaya akan rempah-rempah, kita bisa menemukan rempah-rempah dengan mudah dim...
Artikel Terpopuler
-
Bagan Delapan Cabang Ilmu Āyurveda Āyurveda memiliki delapan cabang bidang ilmu yang disebut dengan Asṭāṅga Āyurveda . Asta artiny...
-
Gambar dari exoticindiaart.com Caraka Samhita adalah salah satu dari Brihat trayi. Caraka Samhita, Suśruta Samhita dan Astangga Sa...
-
Gambar dari ideriumperpetuo.com Saat ini setiap orang melakukan Yoga . Dengan mengatasnamakan Yoga , banyak orang hanya melakukan ...
-
Untuk bisa membaca Veda dan bagian-bagiannya, maka perlu memiliki keahlian menulis, membaca dan memahami bahasa Sansekerta, karena semu...
-
Saat masih duduk di bangku sekolah kita mempelajari Ilmu Pengetahuan Alam. Di mata pelajaran Ilmu Pengetahuan alam ini kita tentang semua el...